Mohon tunggu...
Lady Hafidaty
Lady Hafidaty Mohon Tunggu... Lainnya - lhrkautsar.blogspot.com

i am a simple person. Just a geography alumni who want a better life for all.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Rekomendasi Buku untuk (Calon) Ahli Geografi atau Geografer

2 Mei 2024   08:31 Diperbarui: 2 Mei 2024   08:48 171
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Dulu saya pernah mencari tentang apa yang diperlukan seorang geografer (ahli geografi)? Dan dodolnya karena buku Esensi Geografi saya hilang, saya fotocopy lagi dari senior---tapi ga menemukan dimana itu tulisannya. Akhirnya setelah iseng (serius, iseng, gan!), nemu juga: 3 jenis mata pelajaran yang mutlak harus dikuasai dengan baik bagi setiap ahli geografi: 1. Ilmu iklim; 2.ilmu geomorfologi; 3.ilmu pemetaan/kartografi.

Jadi, tulisan ini saya temukan lagi dari sekian banyak tulisan Prof. Dr. I Made Sandy yang berjudul "Pembentukan Seorang Geograf" di buku Geografi dan Penerapaannya Dalam Pembangunan Wilayah; terbitan tahun 1999 oleh Jurusan Geografi FMIPA-UI, Pusat Penelitian Geografi Terapan, Forum Komunikasi Geografi.

Buat kamu para geografer atau calon bakal geografer, saya rekomendasiin banget ini buku. Well, intip yuk daftar isinya:


1. Pembentukan Seorang Geografer (Prof. Dr. I Made Sandy)--disini saya harus mengkoreksi dari tata bahasa Indonesia, memang semestinya geografer bukan Geograf; geograf adalah alat, geografer adalah orang

2. SIG dan Peranannya (Prof. Dr. I Made Sandy)

3. Sumber Daya Tanah dan SIG (Prof. Dr. I Made Sandy)

4. Data Dasar dan Permasalahannya (Prof. Dr. I Made Sandy)

5. On Geographic Names of Indonesian Maps (Prof. Dr. I Made Sandy)

6. Analisis Geografi (Prof. Dr. I Made Sandy)

7.Penataan Ruang Dalam Pembangunan (Prof. Dr. I Made Sandy)

8.  Pantai dan Wilayah Sekitar (Prof. Dr. I Made Sandy)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun