"kamu masih ingat nasihatku siang tadi? Jangan kamu minum air kali yang kotor. Air kotor banyak mengandung bibit penyakit."
" Ah....., maafkan aku, ya , lebah," kata kelinci hampir menangis."
" Ya, kamu sudah aku maafkan . Nanti aku carikan obat untuk kamu."
Kesimpulan
Cerita diatas mengandung pendidikan Budi Pekerti luhur, antara lain sebagai berikut.
Pertama, kita hendaknya rela berkorban untuk membantu orang lain , seperti lebah yang suka rela memberikan madu kepada kelinci
Kedua kita hendak nya mau menerima atau nasehat dari orang lain.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H