Melayang
===
Semoga cinta tidak sia-sia
Menabur benih kedamaian dalam senyumÂ
Menekan rasa tak nyaman yang tak seharusnya ada
Melayang bersama pasrahÂ
Ternina bobokan segala kemudahan yang disuka
Semoga kasih selalu ada
Meski tumbuh di tanah kering tanpa daya
Niatkan selalu tanpa mengharap apa
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!