Mohon tunggu...
Heart Light
Heart Light Mohon Tunggu... Mahasiswa - Heart Light🍓

Simple girls 🌷🍀 🌷and be my self Life is Love❤️

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Intelegensi Merupakan Gifted?

26 Juni 2021   06:00 Diperbarui: 26 Juni 2021   08:10 524
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

          Mendengar kata  IQ  dan Intellegence bukanlah hal yang asing.  Masyarakat umum mengenal intellegence sebagai istilah yang menggambarkan kecerdasan, kepintaran atau kemampuan untuk memecahkan problema yang di hadapi. Orang seringkali menyamakan arti Intelegensi dengan IQ padahal mempunyai arti yang berbeda.  Intelektual (Intellegence) adalah sifat pikiran yang mencakup sejumlah kemampuan seperti, menalar, merencanakan, memecahkan masalah, berpikir abstrak, memahami gagasan, menghitung,  menggunakan bahasa, daya tangkap dan belajar. Sedangkan IQ (Intellegence Quetient) atau kecerdasan intelegensi  adalah skor yang di peroleh dari sebuah alat tes kecerdasan. Dengan demikian, IQ hanya memberikan sedikit indikasi mengenai taraf kecerdasan seseorang dan tidak menggambarkan kecerdasan seseorang secara keseluruhan. Lalu, apakah intelegensi merupakan sebuah gifted atau bisa untuk ditingkatkan dan dilatih? Kita akan mengupas  satu persatu mulai dari pengertian intelegensi, cara pengukuran intelegensi, faktor yang mempengaruhi.

          Otak manusia  mempunyai bagian-bagian yang mempunyai fungsi  di antaranya, kemampuan  yang mencakup linear, numerik, dan logis sistematis. 

Yang mana kemampuan itu meliputi :


Kemampuan bernalar dengan tenang dan menghafal yang hebat.


Kemampuan memiliki analisis yang tajam dan memiliki kemampuan untuk menyusun strategi yang baik. 


Kemampuan untuk sanggup menyesuaikan diri dengan hal-hal baru dengan menggunakan alat-alat berpikir menurut tujuan yang ingin dicapai.


Kemampuan intelektual merujuk pada kapabilitas seseorang untuk dapat bertindak secara terarah, berpikir secara bermakna.


Kemampuan untuk dapat berinteraksi secara efisien dengan lingkungannya.


Kemampuan untuk menggunakan potensi yang dimiliki oleh individu dengan mempelajari sesuatu lewat alat-alat berpikir.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun