Mohon tunggu...
Kristi Anastasy
Kristi Anastasy Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa sastra Indonesia

Mahasiswa sastra Indonesia

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Mengaggumi dalam Diam

5 Januari 2022   08:27 Diperbarui: 5 Januari 2022   08:29 76
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

" MENGAGGUMI DALAM DIAM"

Cinta memang tak bisa diprediksi
Datang sesuka hati dan tiba-tiba
Ku tak bisa mengelak atau menolak

Ingin menggapaimu
Tapi aku tak berani
Membuat diriku merana,
Hanya bisa memandang-mu
Dan melihat seyum-mu

Dalam dia ku ini
Hanya bisa memlihat-mu
Tertawa bersama teman-temanmu
Dan mendengar celetehan-mu
Yang lucu dan memmbuat,
aku dan teman-temanmu tertawa.

Semua hal tentang dirimu
Hanya berakhir dalam mengagumi
Belum bisa tuk dimiliki
Mungkin belum saatnya .

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun