Tim KKN UM Desa Pakisjajar mengadakan kegiatan minggu sehat. Kegiatan ini merupakan salah satu program kerja pendukung kegiatan KKN. Kegiatan Minggu Sehat bertujuan untuk meningkatkan kebugaran jasmani masyarakat Desa Pakisjajar serta menjaga tubuh agar tetap sehat. Selain itu kegiatan Minggu Sehat  ini bertujuan untuk membuat tali silaturohmi antar masyarakat yang lebih erat.Â
Program kegiatan pedukung ini juga digunakan orang untuk relaksasi atau menenangkan pikiran. Â Kegiatan ini diikuti oleh warga desa pakisjajar dari utamanya dari dusun robyong dan berkumpul di Kompleks Perumahan Griya Tama Pakis.
Kegiatan Minggu sehat terdiri dari dua sub kegiatan. Dua sub kegiatan yang dimaksud adalah senam sehat dan kerja bakti.
Dari kegiatan minggu sehat ini, Tim KKN UM berharap menjadi kegiatan berkenlanjutan. Hal ini dikarenakan terlihat dari manfaat uang dapat dirasakan langsung oleh masyarakat.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H