Ini beberapa foto dan cerita ketika aku bersama kawan2 blogger dari kalsel dan luar kalsel berwisata ke Pasar Terapung muara kuin,
Karena malamnya kita (blogger banua) memang sudah terkumpul di acara nonbar Bpost di Pantai Jodoh jadi merekapun mengiyakan untuk ikut bersama ke Pasar Terapung subuh besoknya, dan sebelumnya bermalam di Rumah Tergaptek. Rumah Tergaptek Pagi jam 5.30 an kita berangkat menggunakan Kelotok dari Kuin, yang ikut totalnya ada 9 orang dari luar kalimantan ada 2 orang yaitu mba Lutfi (jogja) dan Mas Igi (jakarta). Mba Lutfi - Ayead - Mas Igi Sedikit unik juga karena aku yang orang Banjar asli justru ini merupakan pertamaku untuk ke Pasar Terapung, Makum gaptek,he. Di Pasar Terapung kita makannya juga terapung di atas kelotok
Promosi Gratis euuy di Miftahfarid.com he Dan ini gambar yang ku ambil sendiri di Pasar Terapung (22 november 2011)Suasana pasar terapung ketika kami datang menurutku tidak seramai seperti foto-foto pasar terapung yang kutemukan dari Internet : gambar p. terapung hasil searching 1pasar terapunggambar p. terapung hasil searching 2
Selengkapnya :Â Pasar Terapung Kalimantan Selatan
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H