Dalam pelukan cinta yang tak sempurna
Kekurangan menyelinap merayap perlahan
Kata-kata tersangkut di bibir ragu
Seperti petir dalam hujan yang tiba-tiba
Cinta seperti lukisan yang tak lengkap
Dihiasi warna-warna yang pucat dan lemah
Kekurangan menjadi bayang-bayang yang tumbuh
Mengukir jejak luka di tepi hati
Seperti bintang yang malu-malu menyembunyikan cahaya
Cinta ini tak mampu bersinar sepenuhnya
Kekurangan terjalin dalam serpihan-sepinya
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!