Mohon tunggu...
Kompasiana
Kompasiana Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Akun Resmi

Akun resmi untuk informasi, pengumuman, dan segala hal terkait Kompasiana. Email: kompasiana@kompasiana.com

Selanjutnya

Tutup

Olahraga Pilihan

Mengamati Perjalanan Indonesia di Ajang All England 2017

10 Maret 2017   15:28 Diperbarui: 23 Maret 2017   00:00 232
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Olahraga. Sumber ilustrasi: FREEPIK

Gelaran All England 2017 berlangsung pada 7-12 Maret di Barclaycard Arena, Birmingham, Inggris. Tim Merah Putih telah menurunkan putra putri terbaik bangsa untuk memastikan gelar bergengsi tersebut.

Bulu tangkis merupakan olahraga yang digandrungi oleh masyarakat Indonesia setelah sepak bola. Olahraga ini telah melahirkan pemain-pemain kelas dunia sehingga berhasil memberikan banyak gelar bagi Indonesia, termasuk pada ajang prestisius dan tertua sejagad ini.

Terakhir kali Indonesia merebut gelar pada ajang tahunan ini melalui ganda campurannya Praveen Jordan-Debby Susanto pada tahun 2016. Kemanangan mereka tahun lalu sekaligus menyelamatkan wajah Indonesia setelah menyingkirkan pasangan Denmark Joachim Fischer Nielsen/Christinna Pedersen.

Kompasianer, bagaimana pendapat anda soal ajang All England 2017 ini? Silahkan tulis opini Anda dengan mencantumkan label: All England 2017

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun