Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Hi, Colour, Hi, Smiley. Upaya Menambah Rasa Percaya Diri Anak

4 November 2012   08:25 Diperbarui: 24 Juni 2015   22:00 195 0

Colour is fun, colour is beauty. Begitulah sebaris kalimat yang muncul dalam salah satuiklan cat di televisi. Iklan yang cukup menarik. Karenamenonton iklan ini, saya jadi terinspirasi untuk memanggil salah satu putri kami yang mulai memasuki masa remaja dengan panggilan Hi Colour. Sebelum memanggilnya dengan nama unik ini, saya bilang dulu kepadanya, “Mama panggil kamu Colour ya, soalnya kan kamu cantik, Colour is beauty.” Ia tersenyum malu-malu, mengisyaratkan persetujuannya. Mulai saat itu, sesekali saya meyapanya dengan Hi Colour.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun