Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

KKN UNG Gorontalo Mencanangkan Gerakan Menanam Pohon Buah untuk Cegah Banjir

15 Agustus 2024   20:33 Diperbarui: 15 Agustus 2024   20:38 9 0
Menanam pohon di pekarangan sekitar rumah merupakan progran inti dari mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Negeri Gorontalo (UNG) di Desa Talango Kecamatan Kabila Kabupaten Bonebolango di bawah bimbingan dosen Jurusan Agroteknologi Fakultas Pertanian (Faperta) UNG yaitu ; Dr. Ir. Zulzain Ilahude, M.P, dan Dr. Ir. Hayatiningsih Gubali, M.Si, serta Silviana Arsyad, S.P, M.Si. Kegiatan KKN ini dilaksanakan selama empat bulan, terhitung mulai Bulan Agustus sampai Desember 2024.  Program inti KKN ini didasarkan atas masalah banjir yang menimpa warga Kota Gorontalo, termasuk Desa Talango yang berbatasan dengan Kota Gorontalo. Curah hujan tinggi mengakibatkan genangan air di pekarangan bahkan sampai menggenangi sebagian besar rumah warga Desa Talango. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun