Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Kunci Hidup Sehat Berkualitas Memasuki Usia Lanjut

17 Januari 2023   05:23 Diperbarui: 17 Januari 2023   17:44 367 2
Setiap manusia yang hidup akan mengalami rangkaian tahap pertumbuhan dan perkembangan yang terjadi sesuai dengan usianya. Sehingga seiring dengan pertambahan usia akan dianggap semakin mampu dalam menghadapi kehidupan serta permasalahan yang kompleks. Usia lanjut atau lansia merupakan tahapan kelompok usia paling atas atau dapat dikatakan tahapan akhir dalam masa kehidupan dengan rentang usia menurut WHO 45 – 69 tahun usia pertengahan, 60 – 74 tahun usia lanjut, 75 – 89 tahun usia tua dan > 90 tahun usia sangat tua (Simorangkir et al., 2022). Menjadi tua itu pasti karena penuaan merupakan suatu proses alamiah yang tidak dapat dihindari termasuk proses dalam penuaan yang akan melibatkan beberapa perubahan serta berangsur mengalami penurunan fungsi organ yang tentunya akan berpengaruh pada kualitas hidup pada lansia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun