Mohon tunggu...
KOMENTAR
Travel Story Pilihan

Qona'ah, Primadona UIN Maliki

25 Februari 2018   07:29 Diperbarui: 25 Februari 2018   19:00 1020 7
Kata Qona'ah mungkin tidak asing lagi bagi para mahasiswa UIN Maulana Malik Ibrahim (Maliki) Malang. Bukan menggambarkan sifat seorang hamba yang rela akan ketetapan Rabbnya, melainkan sebuah kuliner berwujudkan soto. Mengapa Soto Qona'ah disebut-sebut sebagai "Primadona UIN Maliki?" Hingga timbul anggapan bahwasanya, "Belum mahasiswa UIN Maliki, kalau belum ke Soto Qona'ah," begitu ujar mereka. Kok bisa?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun