Kebijakan PJJ ini tentu memiliki dampak positif dan negatif. Dampak positif sudah tentu menekan penyebaran virus corona, memudahkan siswa yang jauh dari sekolah, dan membuat siswa belajar menggunakan fasilitas online dalamnya pembelajaran. Diharapkan siswa dapat lebih menguasai tenologi tertutam terkait dengan pembelajaran online. Dampak negatifnya siswa tidak bisa terdeteksi keberadaannya, kurang maksimalnya pengawasan pihak guru terhadap siswa saat berlangsungnya pembelajaran dan kendala jaringan dapat terjadi setiap saat pada waktu pembelajaran online berlangsung.
KEMBALI KE ARTIKEL