Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Perspektif tentang Pembuangan Limbah Nuklir Fukushima

25 Agustus 2023   09:15 Diperbarui: 25 Agustus 2023   11:36 220 1
Pernah nggak terpikirkan oleh kita, teman-teman, tentang konsekuensi besar di balik setiap keputusan yang diambil oleh suatu negara? Nah, ceritanya, Jepang lagi membuat keputusan yang cukup bikin heboh dunia. Mereka niat banget untuk membuang air limbah dari pembangkit listrik tenaga nuklir Fukushima ke laut Pasifik. Iya, bener, keputusan ini datang 12 tahun setelah tragedi nuklir yang menjadi salah satu yang terparah dalam sejarah. Sejak saat itu, air limbah ini terus terakumulasi, dan sekarang Jepang mesti putusin apa yang harus dilakukan. Tapi percayalah, keputusan ini nggak semudah membalikkan telapak tangan.

Kalian pasti tau, pasti bisa bayangin gimana kompleksnya situasi ini. Di satu sisi, kita punya limbah nuklir yang sangat berbahaya dan mesti dikelola dengan hati-hati. Di sisi lain, ada laut Pasifik, ekosistem yang sangat penting bagi banyak spesies dan juga sumber penghidupan bagi masyarakat. Bayangin, kita punya dua pilihan, tapi setiap pilihan punya efek domino yang bisa nular kemana-mana. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun