Mohon tunggu...
KOMENTAR
Catatan

Aku Beda, Tolong Jangan Dibandingkan!

13 April 2015   20:13 Diperbarui: 17 Juni 2015   08:09 938 1

Tak satupun orang di dunia ini yang senang jika hidupnya dibanding-bandingkan. Mereka akan mengutuk siapapun yang melakukan hal tersebut terhadap dirinya. Banyak di antara mereka yang akan berkata, “Aku ya aku. Dia ya dia,” sebagai wujud kekesalan. Pernyataan yang temperamental itu memang faktanya demikian: aku bukan dia, dia bukan aku. Pendek kata, plis jangan banding-bandingkan aku.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun