Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Cita-citaku vs Realita

22 Oktober 2014   01:25 Diperbarui: 17 Juni 2015   20:12 41 0

Saat kecil, orang tua dan orang-orang di sekitar kita pasti bertanya “Kamu kalau sudah besar mau jadi apa?” Jawaban yang diberikan bermacam-macam. Ada yang mau jadi guru, dokter, pilot, presiden, penyanyi, dan lain-lain. Tapi di saat beranjak dewasa, kita mulai berpikir rasional “mungkin nggak yaa cita-cita itu tercapai?” atau “Aduh, ternyata susah juga yaa kalau mau jadi pramugari” dan sebagainya. Sehingga akhirnya kita tidak bermimpi muluk-muluk, yang penting lulus kuliah dan kemudian mendapat pekerjaan di perusahaan besar yang mampu member kita gaji cukup dan pesangon untuk pensiun.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun