Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud Pilihan

Melihat Lebih Dekat Peran Masyarakat Adat Karampuang dalam Upaya Mitigasi Perubahan Iklim

15 November 2023   06:11 Diperbarui: 15 November 2023   06:27 466 3
Indonesia belakangan ini merasakan dampak dari El-Nino berupa kekeringan panjang. Sebagai dampaknya, beberapa wilayah harus mengalami krisis air dan gagal panen yang sangat parah. Fenomena ini dilihat oleh para ilmuwan menjadi siklus tak biasa, karena baru kali ini El Nino terjadi 2 kali dalam rentan 3 tahun. Peristiwa ini kemudian dikaitkan dengan fenomena perubahan iklim.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun