Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Demonstrasi sampai Boikot: Bagaimana Dampak dari Kampanye Bela Palestina?

13 Juni 2024   19:12 Diperbarui: 13 Juni 2024   19:12 54 0
Beberapa waktu lalu, di sekitar patung kuda kawasan Monumen Nasional sampai jalan Medan Merdeka Selatan dipenuhi oleh para muslim yang memprotes kemerdekaan dan keadilan bagi warga Palestina. Demonstrasi itu memiliki massa yang cukup besar hingga menutupi jalan dan membuat beberapa halte Transjakarta tidak beroperasi. Kemudian, selama semester pertama tahun ini, masyarakat Indonesia juga melakukan boikot terhadap produk-produk yang perusahaannya dikatakan mendukung Israel, yang memerangi Palestina. Boikot produk tersebut menuai pro dan kontra hingga masyarakat terpecah menjadi dua. Sebenarnya, apa manfaat dan bagaimana dampak yang akan muncul ketika kampanye bela palestina dengan cara seperti itu dilakukan?

  • Demonstrasi dan Boikot
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun