Populasi menurut KBBI adalah jumlah penghuni, baik manusia maupun makhluk hidup lainnya pada suatu satuan ruang tertentu (seperti populasi orang utan di kalimantan atau populasi mahasiswa di UIN). Adapun urbanisasi menurut KBBI merupakan perpindahan besar-besaran penduduk dari desa ke kota besar (pusat pemerintahan) atau bisa juga perubahan sifat suatu tempat dari suasana (cara hidup) desa ke suasana kota.