Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Penggunaan Web Parafrase untuk Menghilangkan Jejak ChatGPT

10 Januari 2024   13:30 Diperbarui: 10 Januari 2024   13:53 402 1
     ChatGPT adalah chatbot berbasis teknologi Artificial Intelligence (kecerdasan buatan) yang dapat melakukan interaksi percakapan dengan penggunanya secara canggih. Banyaknya penggunaan ChatGPT membuat orang mencari cara agar tidak ketahuan mengutip kalimat dari ChatGPT dengan menggunakan Web Parafrase. Web Parfrase adalah sebuah platform atau alat daring yang dirancang untuk mengubah atau merestrukturisasi teks dari sumber asli ke dalam bentuk yang baru dengan kata -- kata yang berbeda tetapi mempertahankan makna yang sama atau serupa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun