Menurut Juaidi al -- Bagdadi, Tasawuf adalah keberadaan hamba bersama Allah tanpa adanya penghalang. Menempuh jalan tasawuf dimulai dengan membersihkan hati dari sifat-sifat yang menyerupai binatang, yaitu menekan sifat basyariyyah (kemanusiaan), menjauhi hawa nafsu, berpegang pada kebenaran, mengamalkan sesuatu yang lebih utama atas dasar keabadiannya, memberi nasehat kepada umat, benar-benar menepati janji Allah, dan mengikuti syariat Rasulallah.
KEMBALI KE ARTIKEL