Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Budaya Ngurisan (Pemotongan Rambut Bayi) di Desa Darek Kecamatan Praya Barat Daya Kab. Lombok Tengah

29 April 2016   08:26 Diperbarui: 29 April 2016   08:38 249 0
Budaya merupakan suatu pola hidup yang berkembang dalam masyarakat dan diwariskan dari  ke generasi. Oleh karena itu budaya memiliki kaitan yang sangat erat dengan kehidupan dalam masyarakat itu sendiri, hal ini dipertegas oleh Melville J. Herskovits dan Bronislaw Malinowski yang menyatakan bahwa semua yang ada dalam masyarakat ditentukan oleh kebudayaan yang dimiliki masyarakat itu sendiri. sehingga pengertian kebudayaan mencakup sebuah kompleksitas yang memuat pengetahuan, kepercayaan, kesenian, moral, hukum, adat, juga pernyataan intelektual yang artistik yang menjadi ciri khas suatu masyarakat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun