Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Di Era Industri 4.0 dan Society 5.0 Apakah Job Analysis Masih DiButuhkan di Dalam Perusahaan?

15 Mei 2021   22:48 Diperbarui: 15 Mei 2021   22:59 282 3
Revolusi industri 4.0 ini menekankan pada digitalisasi. Jadi, segala hal yang berkaitan dengan produksi bisa lebih efektif. atau istilah lain dari revolusi industri yaitu ada banyaknya teknologi yang bisa kita gunakan. misalnya kita butuh ojek untuk ke tempat yang diinginkan, kita tidak perlu lagi untuk mencari ojek tersebut, yang kita butuh kan adalah mengunduh aplikasi seperti go-jek, grab, untuk memesan secara online, dan nantinya dengan aplikasi tersebut kita tidak perlu mencari ojek lagi, karena dengan aplikasi tersebut ojek itu akan langsung menuju ke rumah kita. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun