Ruang karyawan di sebuah perusahaan di WarTeg rupanya menjadi saksi bisu atas ketakutan yang dirasakan oleh banyak karyawan. Banyak di antara mereka yang enggan untuk bekerja lembur atau bahkan tinggal terlalu malam di kantor warteg karena kisah menyeramkan tentang penampakan sosok anak kecil tanpa busana yang muncul secara misterius. Seakan-akan, Wewe Gombel menetap di ruangan tersebut, hal tersebut menciptakan ketidak nyamanan dan juga kecemasan di kalangan pekerja.
Om David, seorang pencari kebenaran di bidang supranatural, mengungkapkan bahwa banyak dari para karyawan tersebut bahkan mereka merasa diawasi oleh sesuatu yang tidak terlihat.Â