Sebagai aset masa depan bangsa dan generasi yang memiliki usia produktif, kita sebagai generasi muda harus berperan sebagai penopang sekaligus penggerak perubahan bagi kehidupan bangsa Indonesia dalam menghadapi tantangan di era digital. Wajib banget buat kita untuk 'melek' teknologi dan juga produktif. Oleh karena itu, kita harus menyadari pentingnya pemerataan digitalisasi.
KEMBALI KE ARTIKEL