Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ramadan

Kuliner Ramadan: Menyelami Hidangan Istimewa di Mancanegara

8 April 2023   19:40 Diperbarui: 8 April 2023   19:55 700 4
Ramadhan merupakan bulan suci yang dirayakan oleh umat Muslim di seluruh dunia.  Setelah berpuasa seharian penuh tentunya waktu yg paling ditunggu - tunggu adalah waktu berbuka , berbuka puasa biasanya juga disebut dengan  "iftar". Iftar biasanya dimulai dengan kurma atau air putih, dan dilanjutkan dengan makanan yang lebih substansial. Setiap negara pasti memiliki sajian iftar yg berbeda,contohnya makanan iftar di Indonesia pasti berbeda dengan Turki. Itu sebabnya makanan yang disajikan pada iftar bervariasi di setiap negara, dan memiliki cita rasa yang unik. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun