Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Mengungkap Kekuatan "Repitition Theory" dalam Game Edukasi Berbasis Petualangan

28 Oktober 2024   20:32 Diperbarui: 28 Oktober 2024   23:51 63 0
Penggunaan teknologi dalam pendidikan terus berkembang, terutama dengan adanya aplikasi berbasis game yang dirancang untuk mendukung proses pembelajaran. Salah satu pendekatan yang dapat dimanfaatkan adalah game petualangan berbasis teori repetisi, yang dirancang khusus untuk materi yang bersifat hafalan. Dalam konteks ini, game tidak hanya menjadi media hiburan tetapi juga berfungsi sebagai kebutuhan belajar. Tujuannya adalah agar siswa dapat memahami materi dengan lebih mudah dan menyenangkan melalui aktivitas yang relevan dengan kehidupan sehari-hari.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun