Mohon tunggu...
KOMENTAR
Analisis

Mengapa Kita Berbeda Pilihan?

14 Februari 2024   15:26 Diperbarui: 14 Februari 2024   15:29 68 2
Rabu, 14 Februari 2024, Tanggal bersejarah bagi warga negara Indonesia. Hari ketika warga negara memilih pemimpin. Walaupun ini bukan pemilu yang pertama di Indonesia tapi aura perbedaan pada pemilu tahun ini begitu terasa.Hal ini terlihat dari antusiasme seluruh warga negara yang mereka tampilkan di banyak platform media sosial. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun