Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Isu-isu tentang Profesionalisme Guru yang Ada di Indonesia

19 Januari 2020   21:55 Diperbarui: 17 Juni 2021   14:07 2484 0
ABSTRAK 

Profesionalisme guru adalah situasi yang menekankan pada penguasaan atau kemampuan manajemen beserta strategi penerapannya. 

Profesionalisme bukan sekedar pengetahuan teknologi dan manajemen, tetapi lebih merupakan sikap, bahkan pengembangan profesionalisme lebih dari seorang teknisi, bukan hanya memiliki ketrampilan yang tinggi, tetapi memiliki suatu tingkah laku yang dipersyaratkan. 

Globalisasi telah mengubah cara hidup manusia sebagai indi-vidu, sebagai warga masyarakat, dan sebagai warga bangsa. Tidak ada seorang pun yang dapat menghindari arus globalisasi

Guru memiliki peranan penting dalam pembangunan nasional, karena guru merupakan ujung tombak dalam layanan pendidikan di sekolah. Maka dalam  Mutu pendidikan tidak dapat dilepaskan dengan mutu guru. 

Berkaitan dengan hal terebut, ada beberapa  isu-isu penting tentang profesionalisme guru Pasca digulirkannya sertifikasi, kesejahteraan guru mengalami peningkatan. Profesi Guru mulai naik kelas dan mulai dilirik. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun