Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe

Indahnya Alunan Piano Yiruma

2 Agustus 2012   06:13 Diperbarui: 4 April 2017   18:08 586 1
Yiruma, seorang pianis dan composer asal Korea Selatan yang lahir pada tanggal 15 Februari 1978 ini karyanya sudah mendunia. Saya yakin sebagian banyak yang sudah tahu karya musik instrumental piano dari Yiruma, kepiawaiannya dalam memainkan piano membawakan lagu-lagu yang indah membuat siapapun yang mendengarnya pasti langsung jatuh hati. Aih, belum tentu juga ya kalau yang gak suka musik instrument... kalau saya sih langsung suka dan jatuh hati saat pertama kali mendengarnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun