Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip Pilihan

Status Perjalanan (20), Es Krim ala Galleria Vittorio

28 April 2018   00:15 Diperbarui: 28 April 2018   00:36 1046 0
Sudah gelap baru ada keinginnan untuk beranjak dari Hotel Poma, hotel bintang 3, namun harga yang terjangkau. Yang pertama akan kami datangi tentu saja icon kota Milan, yakni Duomo dan Galleria Vittorio Emanuele II. Kedua bangunan bersejarah namun  beda fungsi itu berdekatan, dan di depannya ada alun-alun luas yang dipenuhi burung merpati.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun