Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pondok Pesantren sebagai Media Penerapan Moral

31 Mei 2013   15:37 Diperbarui: 24 Juni 2015   12:44 74 0

Pendidikan tak hanya dapat diperoleh dari lingkungan sekolah, namun dapat juga diperoleh dari lingkungan masyarakat langsung atau dari Pondok Pesantren. Meski sudah sedikit dilupakan oleh masyarakat awam, namun pengaruh pendidikan di pesantren juga tidak dipungkiri  telah memberikan hasil nyata di masyarakat. Dengan berbasis ilmu agama dan juga penerapan moral secara langsung mampu membiasakan peserta didik untuk cenderung melaksanakan apa yang sudah menjadi kewajibannya. Penerapan disipilin dalam Pesantren juga sangat diterapkan, seperti bangun pagi, sholat berjamaah, dan mengaji harus selalu mereka ikuti.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun