Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Mengubah Limbah Menjadi Solusi : Air Gadung Sebagai Bahan Dasar Pestisida Organik

20 Januari 2025   00:24 Diperbarui: 20 Januari 2025   00:24 25 0
UMKM Keripik Gadung Bu Suyati Desa Begaganlimo, Kecamatan Gondang, Kota Mojokerto, merupakan usaha yang mengolah umbi gadung menjadi keripik renyah dan gurih. Dengan menggunakan bahan baku lokal dan proses produksi yang tradisional, usaha ini tidak hanya memberikan camilan sehat, tetapi juga membantu meningkatkan perekonomian masyarakat setempat. Keripik gadung ini menjadi pilihan unik dan bernilai tinggi, memanfaatkan potensi alam sekitar untuk pasar lokal maupun lebih luas.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun