Dongeng telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kebudayaan dan tradisi Indonesia, diwariskan dari generasi ke generasi secara lisan. Dongeng memiliki peran penting untuk membentuk karakter, nilai moral, dan imajinasi anak-anak. Namun, di era digital saat ini, dongeng menghadapi berbagai tantangan dan perubahan signifikan. Bagaimana nasip dongeng saat ini? Apakah masih relevan atau justru terancam punah?
KEMBALI KE ARTIKEL