Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Politik Kampanye di Lembaga Pendidikan

9 Desember 2023   13:30 Diperbarui: 9 Desember 2023   13:48 127 0

15 Agustus lalu, MK (mahkamah konstitusi) mengeluarkan putusan Nomor 65/PUU-XXI/2023 yang memutuskan bahwa lembaga pendidikan diperbolehkan menjadi salah satu tempat untuk berkampanye. Hal ini kemudian banyak sekali menuai pro dan kontra dari kalangan masyarakat. Timbul banyak pertanyaan apakah hal ini akan membawa dampak baik atau malah sebaliknya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun