Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Mahasiswi KKN Undip Bantu Pantau Status Kesehatan dan Gizi Lansia Jurang Blimbing Selama PSBB Covid-19

3 Februari 2021   22:45 Diperbarui: 3 Februari 2021   23:12 507 0
SEMARANG (03/02) - Sejak mewabahnya virus Corona di Indonesia, tidak sedikit fasilitas kesehatan berbasis pemberdayaan masyarakat seperti Posyandu dan Posbindu yang ditutup karena adanya pembatasan jarak fisik dan PSBB yang diterapkan di beberapa wilayah. Hal ini menyebabkan banyak masyarakat, termasuk lansia, mengalami kesulitan untuk mengecek status kesehatan mereka karena akses yang terbatas. Selain itu, munculnya ketakutan kolektif di masyarakat untuk pergi ke Rumah Sakit dan Puskesmas akibat pandemi juga menjadi salah satu alasan lansia enggan melakukan cek kesehatan di fasilitas pelayanan kesehatan tersebut. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun