Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kkn

Mahasiswa Statistika Tim II KKN UNDIP Ciptakan Terobosan: Data Statistik Bantu Desa Pakis Tekan Angka Stunting

19 Agustus 2024   17:21 Diperbarui: 19 Agustus 2024   17:56 56 0
Desa Pakis, Kecamatan Pakis, Kabupaten Magelang, 3 Agustus 2024 -- Dalam upaya mendukung program penurunan angka stunting di Desa Pakis, Zahra Ulaya Sifa, mahasiswa Statistika Universitas Diponegoro (UNDIP) dari Tim II KKN 2023/2024, melaksanakan program kerja monodisiplin bertajuk "Optimalisasi Program Penurunan Stunting di Desa Pakis melalui Analisis Data." Program ini bertujuan untuk membantu perangkat desa dan kader posyandu dalam mengevaluasi efektivitas program penurunan stunting pada balita dengan memanfaatkan analisis statistik.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun