Penggunaan ponsel genggam telah mengalami perkembangan yang signifikan dadi zaman dulu dan zaman sekarang. Pada zaman dulu,ponsel genggam hanya bisa digunakan untuk menelepon atau mengirim pesn text singkat hanya dengan melalui pulsa. Sedangkan dimasa sekarang dengan kemajuan perkembangan teknologi, fungsi ponsel genggam telah bertambah menjadi bagian kehidupan sehari masyarakat, terutama untuk sebagai meda hiburan,media aktivitas, dan akses ke berbagai layanan dengan melalui jariangan internet. Pada masa lalu, cara masyarakat berkomunikasi dilakukan juga melalui alat tradisional seperti surat,telepon kabel,dan alat yang mengeluarkan seuara seperti lonceng, Namun, dengan perkembangan teknologi ponsel genggam telah menjadi komunikasi utama masyarakat untuk menggantikan alat komunikasi tradisional.
KEMBALI KE ARTIKEL