Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi Pilihan

Jejak Sang Pencerah dari Surga Tersembunyi Pesisir Pantai Malang Selatan

12 November 2024   08:30 Diperbarui: 14 November 2024   09:01 447 45
Mentari pagi itu terasa hangat, sinarnya menerpa permukaan pantai hingga berkilau-kilau. Debur ombaknya lembut memecah karang, menggulung hingga ke tepian pantai yang tampak bersih tanpa sampah-sampah berserakan. Angin pun berdesir membelai anak-anak rambut, sejuk dan meregangkan syaraf. Terbersit rasa syukur, karya Tuhan atas semesta ini memang patut dirawat dan dipelihara bukan hanya untuk sekadar dinikmati.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun