SEKRET_YWAM_JP (07/12/2023] Puncak Tema merupakan salah satu momen yang sangat dinantikan oleh para siswa dan guru di SD Islam Al Azhar 9 Kemang Pratama. Pada tahun ini, kelas IV memilih tema
 "Gebyar Wonderful Indonesia" sebagai akhir dari pembelajaran dalam satu semester ini. Tema ini dipilih untuk memberi pengetahuan dan pengalaman siswa tentang kekayaan budaya, keindahan alam, dan kearifan lokal yang dimiliki oleh Indonesia sebagai bangsa yang majemuk. Perayaan Puncak Tema yang meriah ini diadakan dengan tujuan untuk menampilkan hasil pembelajaran siswa kepada orang tua dan tamu undangan.
KEMBALI KE ARTIKEL