Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Peran Shalat dalam Menenangkan Pikiran dan Meningkatkan Kesehatan Mental

9 Mei 2024   15:18 Diperbarui: 9 Mei 2024   15:19 128 2
            Shalat adalah ibadah yang dilakukan oleh orang-orang muslim sebagai cara untuk menunjukkan pengabdian kepada Allah dan menjalin hubungan langsung dengan-Nya dan melibatkan sejumlah gerakan dan dzikir yang telah diatur. Shalat wajib dilakukan lima kali dalam sehari, sedangkan shalat sunnah biasanya dilakukan pada waktu tertentu. Shalat membantu orang muslim memperkuat hubungan spiritual mereka, mendapat kedamaian batin dan mengingatkan mereka pada tujuan hidup sebagai hamba Allah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun