Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Posko 16 KKN MB UIN Walisongo Semarang Gelar Giat Kebersihan di Kantor Kelurahan Sukorejo

8 Juli 2024   20:13 Diperbarui: 8 Juli 2024   20:46 104 3
Semarang, 5 Juli 2024-Giat Kebersihan merupakan kegiatan rutinan yang dilaksanakan setiap jumat di Kantor Kelurahan Sukorejo. Kegiatan ini dilaksanakan dari pukul 09.00-10.30 WIB di Kantor Kelurahan Sukorejo yang dihadiri oleh Mahasiswa UIN Walisongo Semarang. Kegiatan kebersihan ini dimulai dari membersihkan sampah area selokan depan kantor dan menyisir di sekitar kantor. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun