Apakah benar bahwasannya pendidikan akhlak itu penting dan harus diutamakan? Namun dewasa ini kebanyakan orang tua lebih mengutamakan dan mementingkan pendidikan akademik dan bersemangat memasukkan anaknya ke lembaga-lembaga bimbingan dibandingkan pendidikan akhlak. Mereka menginginkan anaknya juara dalam hal akademi, menuntut anak-anaknya supaya bisa menguasai banyak bidang.
KEMBALI KE ARTIKEL