Aktivitas lalulintas seringkali menyebabkan kecelakaan yang terjadi secara tidak sengaja. Kecelakaan lalu lintas adalah suatu peristiwa di jalan yang tidak diduga dan melibatkan kendaraan dengan pengguna jalan lain serta mengakibatkan korban manusia atau kerugian harta benda.
KEMBALI KE ARTIKEL