Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik Pilihan

Pilpres dan Hantu Sok Tahu

11 Juni 2014   20:18 Diperbarui: 20 Juni 2015   04:12 179 0

Di bandingkan dengan pemilu presiden secara langsung pada tahun 2004 dan 2009, dinamika pemilu presiden 2014 terasa berbeda. Kali ini keriuhan di media social begitu terasa. Efek atas apa yang beredar di media social semakin menjadi viral ketika banyak media mainstream mendasarkan pemberitaan pada topik yang ramai dibicarakan di social media. Apa yang disiarkan di media mainstream kemudian masuk dalam perbincangan mulut ke mulut di masyarakat. Perbincangan yang tidak lagi terkontrol karena tak ada lagi yang berperan sebagai editor.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun