Berkembangnya teknologi informasi dewasa ini, membuat banyak perubahan dalam kehidupan kita. Banyak aktivitas dikehidupan ini menjadi lebih mudah dengan berkembangnya teknologi informasi terutama dalam dunia bisnis. Perlu diakui dalam dunia bisnis menjadi sangat terbantu dengan adanya teknologi informasi ini. Segala hal yang sebelumnya dilakukan secara manual yang mungkin membutuhkan waktu yang lebih banyak serta tingginya "human error" kini dapat diminimalisasikan dengan adanya teknologi informasi.
KEMBALI KE ARTIKEL