Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip

Menaati Peraturan Demi Terhindarnya Kemacetan di Lautan Pasir Bromo

25 Juni 2022   09:50 Diperbarui: 25 Juni 2022   10:09 87 1
Indonesia terkenal dengan keindahan alam yang memesona, sehingga hal tersebut dapat memikat wisatawan untuk berkunjung ke sejumlah kawasan wisata di Indonesia dengan beraneka ragam keindahan di dalamnya. Salah satu kawasan wisata yang memiliki daya tarik tersendiri bagi wisatawan adalah Gunung Bromo, yang mana termasuk bagian Taman Nasional Bromo Tengger Semeru.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun