Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan

Fenomena Taliban sebagai Idola Baru, Keliru terlaru Terburu-buru

17 Agustus 2021   22:48 Diperbarui: 20 Agustus 2021   23:53 315 2
Keberhasilan Taliban menguasai hampir seluruh provinsi di Afganistan menciptakan tanda tanya besar bagaimana efek jangka panjang situasi politik global nantinya. Taliban bergerak menguasai Afganistan yaitu dengan strategi menguasai terlebih dahulu provinsi-provinsi kecil di Afganistan, baru kemudian perlahan mengepung  Kota Kabul, sehingga dalam beberapa malam lalu berhasil menguasai istana negaranya. Hanya hitungan hari saja mereka dapat berkuasa, maka menjawab salah ramalan AS yang menyebut bahwa sekurang-kurangnya satu sampai dua bulan Taliban baru bisa menguasai Afganistan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun