Hai sahabat, setelah sekian lama saya vakum dari dunia penulisan, Alhamdulillah ada niat lagi buat nulis, kali ini temanya tentang keinginan anak. Sebenarnya saya belum nikah, apalagi punya anak, ya saya cerita dari pengalaman saya menjadi guru privat. Sudah hampir dua tahun saya mengajar matematika dan berkenalan dengan banyak anak-anak. Setiap dari mereka punya keunikan masing-masing, dan semua siswa saya itu tidak suka matematika, maka dari itu orang tua mengundang guru privat matematika supaya harapannya nilai matematika sang anak bagus. Yah, itu wajar!.
KEMBALI KE ARTIKEL